Sepasukan TNI Datangi Mapolsek Sibiru-biru..!! Dikira “Bentrok” Rupanya Ucapkan Selamat Ulang Tahun..!!

Mencerdaskan & Memuliakan - Juli 1, 2023
Sepasukan TNI Datangi Mapolsek Sibiru-biru..!! Dikira “Bentrok” Rupanya Ucapkan Selamat Ulang Tahun..!!
 - (Mencerdaskan & Memuliakan)
Editor

DELI SERDANG, BERSAMA

Ada suasana berbeda di Mapolsek Sibiru-biru, Kec. Sibiru-biru, Kab. Deli Serdang, Sumatera Utara, Sabtu (01/07/2024). “Sepasukan” aparat berbaju loreng terlihat mendatangi markas petugas penegak hukum itu.

Warga pun bingung bercampur cemas. Mau mendekat untuk melihat mereka takut. Dari kejauhan warga pun memasang telinga.

Boro-boro mengira akan ada suara bentakan atau letusan senjata, warga malah mendengar suara nyanyian nyaring penuh semangat berlirik “Selamat ulang tahun kami ucapkan…”

Rupanya “pasukan” berseragam TNI itu personil Koramil 04/SBB. Mereka mendatangi saudaranya personil Polsek Sibiru-biru untuk mengucapkan selamat ulang tahun ke 77 Polri.

Dengan membawa kue ulang tahun, personil Koramil 04/SBB dipimpin Batuud, Peltu Sabar Saragih, menyanyikan lagu selamat ulang tahun.

Kedatangan personil TNI itu disambut Waka Polsek Sibiru-biru, Iptu Zalijar, bersama anggotanya. “Selamat ulang tahun ke 77 Polri semoga makin jaya ke depannya,” kata Peltu Sabar Saragih mewakili Danramil 04/SBB Kapten Arh Albert Wina Sembiring yang tidak dapat hadir karena sedang cuti.

Pada kesempatan itu Sabar Saragih mengajak Polri untuk tetap menjaga kekompakan dalam menjalankan tugas.

“Mari kita bersinergi dan bergandengan tangan dalam menjalankan tugas demi bangsa dan negara tercinta ini,” kata Peltu Sabar Saragih.

Di tempat terpisah Danramil 04/SBB, Kapten Arh Albert Wina Sembiring, juga mengucapkan Dirgahayu ke 77 Polri.

“Saya atas nama pribadi sekaligus Danramil 04/SBB beserta seluruh anggota, mengucapkan Dirgahayu ke 77 untuk saudara kami Polri. Salam presisi,” katanya saar dihubungi kru harianbersama.com melalui WhatsApp. (HB03)

 

 

IMBAUAN REDAKSI: Meski pemerintah menyatakan status endemi, bukan berarti Virus Corona (Covid-19) sudah tidak ada. Tetap waspada dan yakinlah Corona takkan bisa berbuat apa-apa kalau kita tetap bersatu..!! 💪💪👍👍🙏🙏

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Ngerii..!! Hujan Deras dan Angin Kencang Terjang Sukajulu Karo, Pohon Besar Bertumbangan..!!

Ngerii..!! Hujan Deras dan Angin Kencang Terjang Sukajulu Karo, Pohon Besar Bertumbangan..!!

Sorotan
Ngeri Kali Bahh..!! Terbesar ke Dua di Deli Serdang, Kota Tanjung Morawa Semrawut dan Jorok..!!

Ngeri Kali Bahh..!! Terbesar ke Dua di Deli Serdang, Kota Tanjung Morawa Semrawut dan Jorok..!!

Sorotan
Wooiii….Kades se Indonesiaaa…Kelen Tengok Nihh..!! Bawa “Pasukan”, Kepala Desa Selamat Deli Serdang Sweeping Perumahan Terduga Sarang Narkoba..!!

Wooiii….Kades se Indonesiaaa…Kelen Tengok Nihh..!! Bawa “Pasukan”, Kepala Desa Selamat Deli Serdang Sweeping Perumahan Terduga Sarang Narkoba..!!

Sorotan
“Kejamnya” Pemkab Deli Serdang..!! Tangisan Senyap Anak Pedagang Deli Tua: Membunuh “Pahlawan” Ekonomi, Mengubur Asa Anak Bangsa..!!

“Kejamnya” Pemkab Deli Serdang..!! Tangisan Senyap Anak Pedagang Deli Tua: Membunuh “Pahlawan” Ekonomi, Mengubur Asa Anak Bangsa..!!

Sorotan
Pasca Masuk DPO. !! Ganda Nainggolan Pembunuh Melky Perangin-angin Menyerahkan Diri ke Polres Tanah Karo..!!

Pasca Masuk DPO. !! Ganda Nainggolan Pembunuh Melky Perangin-angin Menyerahkan Diri ke Polres Tanah Karo..!!

Sorotan
Silaturahmi ke PWI Sumut..!! Kajatisu Harli Siregar: Jaksa Jangan Cawe-Cawe Proyek dan Main Dana Desa..!!

Silaturahmi ke PWI Sumut..!! Kajatisu Harli Siregar: Jaksa Jangan Cawe-Cawe Proyek dan Main Dana Desa..!!

Sorotan
Woww..!! Aroma Dugaan Korupsi Dana BOS Mencuat, Bayar Tenaga Honor SDN 101742 Hamparan Perak Deli Serdang Capai Rp192.500.000..!!

Woww..!! Aroma Dugaan Korupsi Dana BOS Mencuat, Bayar Tenaga Honor SDN 101742 Hamparan Perak Deli Serdang Capai Rp192.500.000..!!

Sorotan
Kek Mananya Ini Pak Prabowo..!! Asta Cita Presiden Gagal Total di Tanah Karo, Narkoba Merajalela tapi Dibiarkan Saja, FBI akan Lapor ke Kapolri..!!

Kek Mananya Ini Pak Prabowo..!! Asta Cita Presiden Gagal Total di Tanah Karo, Narkoba Merajalela tapi Dibiarkan Saja, FBI akan Lapor ke Kapolri..!!

Headline
Anehh..?? Kata Warga Gudang Marelan Terduga Oplos Gas Subsidi, Pas Digerebek Poldasu dan TNI tak Berisi…Tapi Dua Portal Masuk Dijaga Pria Berbadan Tegap..!!

Anehh..?? Kata Warga Gudang Marelan Terduga Oplos Gas Subsidi, Pas Digerebek Poldasu dan TNI tak Berisi…Tapi Dua Portal Masuk Dijaga Pria Berbadan Tegap..!!

Sorotan
Datang Kelen Ya Weyy..!! Jong Batak’s Art Festival #12 Usung Pangan Lokal Sebagai Akar Budaya..!!

Datang Kelen Ya Weyy..!! Jong Batak’s Art Festival #12 Usung Pangan Lokal Sebagai Akar Budaya..!!

REGIONAL

Tag

close
Banner iklan disini